Sistem Perhitungan Poin GPL

Berita

by PanditFootball

Sistem Perhitungan Poin GPL

Demi menambah keseruan merayakan Pesta Bola Eropa, kami merekomendasikan untuk bermain game fantasy GPL. Game ini akan menambah adrenalin dalam menikamti EURO. Selain itu, jika anda bergabung dengan liga Pandit X GPL, anda berkesempatan untuk meraih berbagai hadiah istimewa mulai dari smartphone hingga PS 4. Anda hanya perlu unduh GPL di playgpl.com masukan Group Code "PANDITFC" setelah itu pilih pertandingan, susun tim anda, dan kumpulkan poin sebanyak-banyaknya.

Sebelum bermain, wajib hukumnya untuk mengetahui bagaimana perhitungan poin di GPL :

Poin Menyerang :

Gol : 8 poin

Asis : 5 poin

Shot on Target : 3 poin

Shot off target : 0,8 poin

Foul Drawn : 0,5 poin

Poin Bertahan :

Clean Sheet (GK/DEF >57 menit) : 5 poin

Penalty Saved (GK) : 7 poin

Tackle Won : 1,5 poin

Saves (GK) : 1,2 poin

Interception Won : 1 poin

Poin Lainnya :

Kapten : 1,5 kali poin

Wakil Kapten : 1,25 kali poin

Pengurangan Poin :

Kartu Kuning : -2 poin

Kartu Merah : -5 poin

Gol Bunuh Diri : -5 poin

Kebobolan (GK) : -2 poin

Penalti Gagal : -4 poin

Offside : -0,5 poin

Foul Commited : -0,5 poin

Komentar