Prediksi Ringkas Seluruh Pertandingan di Giornata 2 Serie A Italia
12 Sep 2014Giornata 2 Serie A Italia diprediksi akan menyajikan laga seru. Dari Inter dan Lazio yang mengincar kemenangan pertama, hingga laga Parma-AC Milan yang kemungkinan akan menjadi laga debut Fernando Torres.