Profil Penulis

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Redaksi 11

  • @Rahman
  • 32Artikel

Tentang

Awal Musim Penuh Tenaga Man United

Sempat terbayangkan pertandingan ketat, tapi respon cepat Manchester United memaksa kita menjejak realita. The Red Devils menang telak di hadapan 75.000 suporter yang merindu selama 18 bulan.

Di balik Momen Kritis Eriksen

Christian Eriksen ambruk dan berjarak tipis dengan maut. Hampir terlewat, sampai akhirnya terimbangi dengan respon tepat begitu cepat. Nyawanya selamat.

Piala Eropa: Lahan Subur untuk Panen Kejutan

Dengan reputasinya sebagai turnamen yang sarat kejutan, sah-sah saja menjagokan negara manapun keluar sebagai juara Piala Eropa. Apakah kalian siap menantikannya?

Sabotase Cavani, Comeback United

Edinson Cavani mulai menunjukkan kapasitasnya sebagai penyerang veteran jempolan bagi Manchester United. Dengan dua gol dan satu asis saat menang dramatis dari Southampton, apakah dia mulai pantas menjadi penyerang utama The Red Devils?

Pudar Fantasi Oezil

Mesut Oezil menghadirkan fantasi tentang sosok pemain bintang bagi Arsenal. Seiring berjalannya waktu, fantasi tersebut pudar berkat konsekuensi dari pilihan sikap kontroversial.

Cacian dan Pujian Bagi Marcelo Bielsa

Marcelo Bielsa sanggup mengangkat Leeds United sebagai klub terpandang lagi. Kerja bagus setelah pada banyak momen sebelumnya dia dilingkupi beragam kontroversi.

Berimajinasi lewat Kostum Ketiga dan Seterusnya

Sejak tahun 1930-an seragam ketiga lazim dikenakan. Pada era modern, mungkin saja punya enam kostum dalam semusim. Dengan desain variatif, responnya pun beraneka ragam. Mengolok? Mencibir? Mengoleksi? Boleh saja, karena untuk kostum ketiga dan seterusn

Tilik Final Liga Champions: Milik PSG atau Bayern?

Bayern Muenchen dan PSG sama-sama diambang sapu bersih trofi pada musim ini. Nama siapa yang akan terpatri pada Piala Si Kuping Besar?

Upaya Inter Rebut Liga Eropa dari Sevilla

Sevilla begitu paham menjuarai Liga Europa. Namun Inter ingin mengulangi pencapaian pada tahun 1998. Siapa yang kalian jagokan?

Super Bayern sebagai Mimpi Buruk Lyon

Bayern Muenchen ingin mengandaskan Lyon seperti semifinal sepuluh tahun lampau. Sedangkan Lyon terbukti nyaman dengan status underdog setelah menyingkirkan Juventus dan Manchester City.