Ini Alasan Manchester United Akan Mampu Mengalahkan Liverpool
12 Sep 2015Manchester United punya peluang besar memenangkan pertandingan melawan Liverpool malam nanti (12/9). Meski jika melihat performa kedua kesebelasan, baik Man United maupun Liverpool dalam kondisi berimbang.