Kategori: Backpass

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Kesaksian Orang-orang yang Melihat Tendangan Kungfu Cantona

25 Januari 1995, tepat 20 tahun pada hari ini, sebuah insiden yang akan dikenang sebagai salah satu momen heboh Liga Inggris terjadi. Eric Cantona melakukan aksi legendaris (yeah, banyak orang menyebut itu sebagai "aksi tak terpuji"): menendang

(On This Day 1938) Sindelar, Pemain Hebat nan Berani yang Dibunuh NAZI

Matthias Sindelar diakui sebagai pemain terbesar yang pernah dilahirkan Austria. Pemain berjuluk...

On This Day 1901, Sang Illahi yang Menjaga Gawang Spanyol

Julukannya, "El Divino" atau "The Divine" atau "Sang Illahi", lahir karena seringnya ia memperlihatkan keajaiban dalam melakukan penyelamatan -- seakan-akan dia diberkahi restu oleh Yang Illahi untuk menjaga gawang.

On This Day 1994, Menghormati Busby

Sempat menyerah karena Tragedi Udara München, Busby tetap menjalani pekerjaannya sebagai manajer Manchester United. Ia terus menuai kesuksesan hingga pada akhirnya menjadi sosok yang sangat dihormati; bahkan oleh orang-orang terhormat sekalipun.

Humor Gelap dalam Hidup Lord Bendtner

Hari ini 27 tahun yang lalu, seorang anak laki-laki bernama Nicklas Bendtner lahir. Seperti kebanyakan anak laki-laki, sepakbola membuat Bendtner muda jatuh cinta. Sejak memulai karir profesional pada tahun 2005, ia berhasil meraih kesuksesan berdasarkan

On This Day 2006, Del Piero Pecahkan Rekor di Juventus

Tepat sembilan tahun yang lalu pada Sabtu (10/1) ini, Alessandro Del Piero melampaui rekor gol legenda Juventus, Giampiero Boniperti. Rekor tersebut dicetak setelah Del Piero mencetak hattrick ke gawang Fiorentina di babak 16 besar Coppa Italia.

[On This Day] Kado Eriksson untuk Ulang Tahun Lazio

Sven-Goran Eriksson memberikan kejutan di hari ulang tahun Lazio yang ke-101 pada 9 Januari 2001 berupa pernyataan pengunduran dirinya pasca dibekuk Napoli 1-2 dan mengakibatkan Lazio tertinggal 11 poin dari AS Roma.

On This Day 2006, Lampard Cetak Rekor Gol

Dalam sepakbola, tugas mencetak gol memang tidak hanya milik striker. Pada situasi tertentu pemain lainnya juga dituntut menjadi pembuka keran gol jika lini depan dirasa sedang buntu. Bahkan tak jarang seorang gelandang justru kemudian menjadi andalan tim

On This Day 2004, Santiago Bernabeu Terancam Diledakkan

Laga tinggal tersisa beberapa menit, laga antara Real Madrid melawan Real Sociedad masih sama kuat 1-1. Tiba-tiba terjadi perbincangan singkat antara perangkat pertandingan dan panitia stadion, suasana berubah menjadi tegang.

On This Day 2003, Anak Muda Bernama Fabregas Cetak Rekor di Arsenal

Bermain di hadapan 28.161 penonton Highbury, Arsenal ketika itu mengalahkan Wolves 5-1 di ajang Piala Liga. Fabregas menjadi pencetak gol pamungkas pada menit 88, bersama Jeremie Aliadiere (24', 71'), Nwankwo Kanu (68'), dan Sylvain Wiltord (79').