Saat Suarez Menghibur Fans yang Mengidap Kanker
09 May 2015Ada dua kata yang terlintas cepat dalam benak saat mendengar kata Luis Suarez: "gol" dan "gigit". Dua kata tersebut seperti merepresentasikan dua hal yang bertentangan dalam hidup, positif dan negatif. Segala macam pujian dan cacian pe