Artikel berdasarkan tag: Camp Nou

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Kajian Wisata Stadion Sepakbola di Indonesia: Sudah Sebagus Apa Stadion I Wayan Dipta?

Wisata tur stadion sepakbola adalah hal baru di Indonesia. Sampai saat ini baru Bali United Football Club (BUFC) yang menawarkan tur di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar. Padahal, tur stadion jamak dijumpai di negara-negara yang menjadi kiblat sepakbola, khu

El Clásico: Santiago Bernabéu vs Camp Nou

Duel Real Madrid dan Barcelona bukan hanya pertarungan di atas lapangan, tapi juga dalam urusan pengembangan stadion mereka.

Cerita yang Jarang Diketahui Soal Pengeras Suara di Stadion Camp Nou

Saya, mungkin seperti anda, penonton sepakbola yang lebih banyak menonton lewat layar kaca ketimbang...

Menjaga Kehormatan Rumah Bernama Vicente Calderon

Mengenai urusan "kalah-mengalah" rupanya ada beberapa hal dalam konteks paradigma rivalitas yang harus dikesampingkan. Salah satunya adalah perspektif mengenai permusuhan Derby Madrid yang anggapannya begitu kental.

Messi yang Merusak Nostalgia Guardiola di Camp Nou

Tapi nostalgia Pep bersama Barca cuma bertahan 77 menit saja sampai Lionel Messi mencetak menjebol gawang Manuel Neuer melalui sepakan dari luar kotak penalti.

Preview Barcelona vs Real Madrid: Pertarungan Lini Tengah

Barcelona akan menjamu Real Madrid malam nanti. Kami memuat prediksi secara taktikal soal siapa yang kemungkinan keluar sebagai pemenang.

Kebetulan-kebetulan yang Logis dalam Sepakbola

Mark Bentley menambah panjang lembar cerita Cinderella di sepakbola. Kisahnya barangkali akan menjadi yang terhebat pada tahun ini. Bentley hanyalah pesepakbola yang membela kesebelasan tingkat ketujuh Liga Inggris, Grays Athletic. Namun, satu gol serta s

On This Day 1957, Pembukaan Stadion Camp Nou

Tanggal 24 September 1957, Camp Nou diresmikan melalui laga uji coba antara Barcelona dengan Legia Warsaw. Pesta pembukaan yang manis bagi tuan rumah karena berhasil unggul 4-2 kala itu.

Voting Besar-besaran Barca Sepakati Pemugaran Nou Camp

Lebih dari 72 persen suara dalam proses voting warga Barcelona menyetujui rencana pemugaran Nou Camp...