Kategori: Cerita

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Fans Inter, Lihatlah Statistik!

Tidak hanya Icardi, Guarin pun ikut tersulut emosinya. Ia juga mendekati para suporter dan menunjuk sambil memaki dan menepukan dada.

Menjadi Kekasih Pesepakbola yang Tak Setia

Tiga perempuan ini mesti bersanding dengan pesepakbola yang sayangnya tak setia. Siapa saja mereka?

Apa yang Dibutuhkan Kesebelasan EPL saat Deadline Day?

Kecurigaan kita semua dengan transfer musim dingin di Liga Inggris akan sampai kepada puncaknya pada deadline day subuh esok hari (Selasa, 2 Feb, pukul 06:00 WIB). Berikut ini adalah transfer yang kami jamin akan bisa memperbaiki nasib tim favorit Anda.

Ketika Dikolongin....

Dikolongin (nutmegged) bisa jadi momen memalukan. Tapi tak semua menyikapinya dengan marah. Kaka & Zlatan bisa santai. Tapi tidak bagi Gary Neville yang dipermalukan Reyes.

Oleguer Presas dan Tabu Politik dalam Sepakbola

Pada 2 Februari 1980, Oleguer Presas dilahirkan. Sebagai penduduk asli Sabadell, terletak sekitar 30...

Pique dan Bagaimana Seorang Bek Melindungi Kekasihnya

Pique dan Shakira saling membatasi. Pique tak boleh bekerja sama dengan model perempuan, dan Shakira tidak boleh bekerja sama dengan pria lain. Terdengar tidak dewasa, namun batasan ini melahirkan sebuah karya yang memanjakan mata para pria.

Old Firm Derby: Pelampiasan Kebencian Dua Keyakinan

Konflik menjalar ke ranah tribun. Dimana klub sepakbola masing-masing, menjadi pelampiasan kebencian antara Katolik dengan Protestan.

Selamat Jalan Paling Indah untuk Malanda

Junior Malanda mungkin telah tiada. Namun semangatnya tetap hadir bersama Wolfsburg.

Piala Afrika Menjaga Bakat Afrika Tak Binasa

Piala Afrika menjaga bakat-bakat Afrika tak binasa. Pertandingan tanpa henti membuat pesepakbola Eropa lebih terasah secara mental dan kemampuan.

Ricardo Bochini, Legenda yang Dihormati Maradona

Tidak banyak pemain yang disambut sendiri oleh Maradona ketika memasuki lapangan, apalagi dengan sapaan "Maestro". Walaupun hanya merasakan Piala Dunia selama kurang dari sepuluh menit saja, Bochini adalah legenda Argentina dan inspirasi Maradona.