Suporter Celtic: Old Firm Derby Telah Tiada
27 Jan 2015Sekelompok fans Celtic melakukan tindakan ekstrim melalui sebuah iklan di koran nasional untuk membuktikan bahwa Old Firm Derby sudah berlalu. Rangers yang sekarang bukanlah Rangers yang sama dengan yang dahulu. Benarkah?